thumbnail Title: Cara Menulis Kode HTML/Javascript di Posting
Posted by:spentura
Published :2012-08-06T22:09:00+07:00
Rating: 3.5
Reviewer: 213 Reviews
Cara Menulis Kode HTML/Javascript di Posting

Informasi Halaman :
Author : Apit Prayitno, Staf Administrasi di SMP Negeri 1 Rakit, Kabupaten Banjarnegara.
Judul Artikel : Cara Menulis Kode HTML/Javascript di Posting
URL : http://watubudug.blogspot.com/2012/08/cara-menulis-kode-htmljavascript-di.html
Bila berniat mencopy-paste artikel ini, mohon sertakan link sumbernya. ...Selamat membaca.!

Cara Menulis Kode HTML/Javascript di Posting

Ada dua cara untuk Menulis Kode HTML /Java Script di Postingan

A. Konversi Online

Kunjungi Encode or Decode HTML Converter DI SINI.

Masukkan kode html / javascript yang ingin Anda tampilkan di posting di kotak yang tersedia (YANG DIBERI TANDA BIRU), terus klik menu “Encode

Encode berfungsi untuk merubah kode html / javascript menjadi kode yang bisa dibaca di postingan.

Decode berfungsi kebalikannya.

Copy dan paste hasil encode yang ada dalam kotak ke posting Anda.


B. Konversi Manual


Cukup mengganti tanda "<" pada awal kode HTML menjadi "& lt;" (antara tanda & dan lt; jangan diberi spasi). Selanjutnya, ganti tanda kurung tutup ">" menjadi "& gt;" (antara tanda & dan gt; jangan diberi spasi atau jarak).

Bagamana ????? Lebih mudah yang cara Online or Manual

SELAMAT MENCOBA

Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di www.watubudug.blogspot.com

1 comments:

Vpie ◥TwekzLibz◤ MahaDhifa June 9, 2013 at 2:32 PM  

.. eror tuch,, udh gak bisa dipake kawan,, ..

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...